Wednesday, May 18, 2016

Kalender Ramadhan dan Jadwal Imsakiyah 1437 H / 2016 M Terbaru

Bulan Suci Ramadhan tidak lama lagi akan segera datang. Merupakan anugerah yang sangat besar karena kita masih diberikan kesempatan untuk dapat menjalankan ibadah di Bulan Suci Rahamdhan 1437H/2016 M. Dalam rangka menyambut datangnya Bulan Suci Ramadhan pada kesempatan kali ini kami akan membagikan Kalender Puasa Ramadhan 1437 H / 2016 M beserta dengan jadwal Imsakiyah dan Berbuka Puasa untuk semua wilayah di Indonesia.

Bagi seorang muslim tenunya akan sangat penting untuk mengetahui Kalender Puasa Ramadhan dan Jadwal Imsakiyah. Maka dari itu, untuk mendapatkan Kalender Ramadhan & Jadwal Imsakiyah lengkap seluruh wilayah di Indonesia dapat Bapak/Ibu unduh pada link dibawah ini. 




Download Kalender Puasa Ramadhan 1437 H / 2016 M

Download Jadwal Berbuka dan Imsakkiyah Rmadhan 1437 H / 2016 M Semua Wilayah


Demikianlah postingan kali ini semoga bermanfaat.

0 komentar:

Post a Comment