Edutafsi.com - Sebuah balok yang massanya 4 kg bergerak di atas sebuah lantai datar yang kasar dengan kecepatan awal 5 m/s. Koefisien gesekan kinetik antara permukaan lantai dan balok adalah 0,5. Jika percepatan gravitasi 10 m/s2, maka besar perpindahan balok hingga kecepatannya menjadi nol dan balok berhenti adalah .....
A. s = 5,00 m
B. s = 4,25 m
C. s = 3,00 m
D. s = 2,50 m
E. s = 2,25 m
Tuesday, February 12, 2019
Home »
CONTOH DINAMIKA PARTIKEL
,
CONTOH SOAL FISIKA
,
PILIHAN GANDA FISIKA
» CONTOH SOAL DINAMIKA PARTIKEL MENENTUKAN PERPINDAHAN BENDA
0 komentar:
Post a Comment