Berita menggemparkan tentang penyiksaan Sumiati seorang TKW(Tenaga kerja wanita) oleh majikannya di Saudi Arabiyah telah membuat seluruh rakyat Indonesia gempar. Tidak hanya rakyat bahkan presiden SBY pun langsung bereaksi keras setelah mendengar berita penganiayaan tersebut. Untuk lebih mendekatkan kita semua terhadap kesedihan dan penderitaan saudara kita Sumiati, berikut kutipan singkat Biografi Sumiati.
Nama : Sumiati
Tempat Tanggal Lahir : Dompu NTB 15 April 1987
Alamat : Ds. Jala, Kec. Hu’u, Kab. Dompu NTB
Status : Lajang
Pendidikan : SMA
0 komentar:
Post a Comment