Saturday, January 10, 2015

PERGERAKAN PERCEPATAN PEMENANG












Disaat banyak langkah terhenti karena takut pada seribu hadangan, jangan takut dan jangan ikut hentikan langkahmu, teruslah melaju maju karena ada sejuta kesempatan dibalik seribu tantangan. Kuatkan visi dan kokohkan mental pemenangmu, jangan hamburkan waktu untuk kesia-siaan, bergeraklah lebih cepat lagi. Kekuatan pengharapan itu tidak hanya sanggup meruntuhkan tembok penghadang, tetapi juga mampu mengkuadratkan peluang.





0 komentar:

Post a Comment